Home / Liga Inggris / Gaya Sepakbola Kuno Dimainkan West Ham

Gaya Sepakbola Kuno Dimainkan West Ham

Gaya Sepakbola Kuno Dimainkan West Ham

agenbandarbola.info – Laga lanjutan Liga Primer Inggris memberikan kekecewaan terhadap manajer Chelsea Jose Mourinho pada saat The blues menjamu West Ham karena The Blues tak bisa memperoleh poin penuh di kandang sendiri.

Bermain imbang di markas Chelsea Stamford Bridge, West Ham United berhasil membawa pulang satu angka setelah pertandingan berakhir dengan skor 0-0 tanpa gol.

Pelatih Chelsea mengaku sangat kecewa dengan hasil yang diperoleh ini dan dia membuat klaim terhadap West Ham, bahwa The Hammers memainkan permainan kuno ala abad ke-19. Meski demikian sang pelatih bisa mengerti dan paham kenapa West Ham memainkan permainan kuno tersebut.

“Hal yang sangat sulit pada permainan sepakbola ketika hanya ada satu tim yang ingin bermain,” kata Mou

“Saya telah memberitahu kepada Sam Allardyce dan saya pun juaga telah mengulangi perkataan saya padanya : West Ham butuh satu poin sebab hal itu West Ham datang kemari dan menjalankan permainan semacam itu. Apakah permainan itu bisa diterima? Mungkin saja bisa.

“Saya tidak dapat mengetahui ketika saya berada diposisinya apakah saya akan menggunakan strategi yang sama, maka daripada itu saya tidak dapat terlalu mengkritik. Sebenarnya saya tak mau mengkritik tetapi itu adalah permainan abad ke-19 dan ini adalah laga Liga Primer Inggris.”

About admin