Home / Liga Inggris / Jack Wilshere Nantikan Laga Derby London Utara

Jack Wilshere Nantikan Laga Derby London Utara

Jack Wilshere Nantikan Laga Derby London Utara

agenbandarbola.info – Gelandang andalan dari Arsenal yaitu Jack Wilshere mengaku dirinnya sangat menantikan laga menjamu Tottenham Hotspur pada lanjutan Piala FA tersebut , pada laga ini Arsenal di untungkan dengan bermain di Emirates Stadium. mereka merupakan rival dalam sekota , laga ini pun di namakan dengan laga Derby London Utara.

“Disini akan terjadi laga yang mempertaruhkan harga diri , mereka akan menyiapkan permainan yang terbaik dan itu sudah pasti , namun kami bermain di kandang dan itu bukan hal yang mudah untuk mereka”, Ujar Jack Wilshere.

“Pada laga ini para pemain harus menata mental dengan sebaik mungkin , supporter yang akan datang melihat pasti akan mendambakan kemenangan bagi para tim yang di dukungnya”.

“Ini merupakan laga yang saya nantikan dan menjadi laga favorit untuk saya , di laga ini semua pemain akan mengerahkan segala tenaga untuk menunjukkan siapakah yang terkuat”.jelasnya.

About admin